Wednesday, 4 November 2015

Revenue Hits, Alternatif AdSense Terbaik


Revenue Hits adalah salah satu dari sekian banyak penyedia iklan seperti Google AdSense dan diakui sebagai alternatif terbaik Google AdSense. Meskipun RevenueHits tidak merasa yang terbaik, tapi mereka merasa menjadi yang nomor 2.

Berbeda dengan GA yang berbasih PPC (Pay Per Click), RevenueHits adalah performance ad-network atau biasa disebut CPA (cost per action). Artinya kita tidak dibayar berdasarkan klik dan impresi (jumlah tampilan iklan), tapi dibayar berdasarkan keterlibatan pengguna terhadap kampanye iklan advertiser, misalnya seperti konten mendownload aplikasi, berlangganan newsletter dan lain sebagainya. Oleh karena itu, nilai pendapatannya relatif lebih besar dari sebagian action yang diterima oleh pengiklan.

Jenis iklan yang disediakan:
  1. Banner
  2. 158x21 button
  3. 468x60 Footer
  4. 728x90 Footer
  5. Interstitial
  6. Popunder
  7. Shadow Box
  8. Slider
  9. Topbar
Metode pembayaran
  1. Paypal (minimal $20)
  2. Wire transfer (minimal $500)
  3. Payoneer (minimal $20)
Admin juga menggunakan Revenue Hits untuk mendapatkan penghasilan tambahan. Memang, hasilnya belum seberapa karena baru beberapa hari, mungkin tunggu sampai minimal satu bulan. Jika ada yang bertanya, "Apakah Revenue Hits bisa disandingkan/dipadukan/disatupadukan dengan Google Adsense?", jawabannya adalah BISA. Suganers bisa lihat diartikel ini ada iklan dari Google Adsense dan dari Revenue Hits.

Jika Suganers tertarik, silahkan untuk mendaftar dengan gratis DISINI. Atau bisa juga pada gambar diatas dan dibawah ini. Semoga bagi Suganers yang ditolak cintanya oleh Google Adsense, dengan menjadi publisher Revenue Hits, kamu bisa move on dan terus berkarya. Good Luck :)



3 komentar

salam kenal gan, terimakasih atas informasi yang diberikan mengenai revenue karena sangat membantu sekali, namun saya masih punya satu pertanyaan yang membuat saya bingung..
apakah dengan saya sudah mendaftar sebagai publisher revenuehit sementara saya masih dalam masa peninjauan oleh adsense atau bahkan diabaikan adsense (karena sudah dia bulan peninjauan tidak kunjung approv) apakah adsense akan meninggalkan saya selamanya atau masih ada harapan bagi saya? atau adakah kesalahan saya sehingga tidak kunjung di approv? terimakasih atas masukannya....
http://www.netizeninfo.com/
ijinkan saya meninggalkan jejak untuk di kritik dan dibeikan saran pada blog saya tersebut

pintu GA akan selalu terbuka bagi siapa saja yang ingin menjadi publisher mereka asalkan blog atau website agan sudah sesuai dengan kebijakan GA. Jika agan ingin menjadi publisher revenuhits silahkan saja, namun hal yang perlu diperhatikan adalah ketika agan sudah diterima oleh revenuehits lalu mendaftarkan kembali blog/web agan ke GA, blog/web agan tidak akan diterima oleh GA, kenapa? karena Google tidak suka jika ada jasa pengiklan lain yang tampil pertama kali sebelum GA. Dengan kata lain, pertama agan harus menjadi publisher GA kemudian agan bisa menjadi publisher jasa pengiklan lain. Dengan begitu, iklan akan bisa diterapkan di blog/web secara bersamaan.

Saran dari kami, optimalkan dari sisi page views blog/web agan, karena Google menyukai blog/web yang ramai pengunjung. Selain itu artikel harus original, meskipun artikel agan dapat dari blog/web lain tapi usahakan jangan COPAS, melainkan RE-WRITE dengan kata -kata agan sendiri.

Semoga membantu :)

Are you looking to make cash from your traffic with popup advertisments?
In case you do, did you take a look at Pop Cash?